Dunia bisnis handphone
Dunia bisnis handphone adalah dunia bisnis yang sangat dinamis.Dulu orang menggunakan handphone hanya untuk menelpon. Tak lama kemudian, trend ini berubah menjadi komunikasi dengan SMS, bahkan sekarang, orang lebih banyak menggunakan handphone untuk mengirimkan SMS dibandingkan untuk menelpon.
Kecenderungan ini terus berubah, dengan berkembangnya Operating System pada handphone semisal PDA, orang kemudian menggunakannya untuk alat kerja, semacam untuk menulis laporan, jurnal, dan seterusnya.
Bahkan dengan berkembangnya 3G dan sebentar lagi WIMAX dan 4G, kecenderungan orang akan berubah, dari menelpon untuk mendengar suara, menjadi telpon video atau video call. Bahkan nantinya, orang akan melihat TV tidak melalui pesawat TV, cukup melalui handphone. Hal ini belum termasuk kecenderungan orang untuk menggunakan handphone sebagai alat untuk komunikasi data, seperti mengakses Internet.
Dengan terus berkembangnya trend ini dan didukung teknologi 3G, 4G, wimax, dst dan populasi yang terus tinggi bahkan lebih 50%, peluang usaha - peluang usaha di bidang ini semakin menarik.
Dengan terus berkembangnya cara orang untuk berkomunikasi dan memanfaatkan handphone, maka bukanlah satu hal yang aneh jika terdapat trend untuk berganti-ganti handphone.
Jika pemilik handphone yang ada di Indonesia ini ada 5 juta orang, dan akan terus meningkat, maka peluang untuk menjual handphone kepada pemakai baru maupun kepada pemakai yang akan mengganti model handphone adalah sangat besar.
Sehingga pemasaran handphone di masa sekarang dan yang akan datang akan sangat prospektif.
Cara Baru dalam berbisnis handphone
Berkembangnya teknologi handphone rupanya tidak selalu disambut antusias oleh semua orang. Padahal dilihat dari manfaatnya bagi masyarakat, akan banyak sekali yang dapat diambil. Hal ini antara lain karena minimnya usaha untuk memahamkan manfaat berbagai teknologi yang ada tersebut kepada masyarakat.
Untuk itu dengan cara memahamkan masyarakat akan menfaat berbagai teknologi handphone tersebut akan meningkatkan pula peluang bisnis pemasaran handphone yang lebih luas.
Hal ini dapat kita lakukan dengan cara memberikan informasi terus menerus kepada rekan dan sahabat mengenai berbagai teknologi handphone yang berkembang dan manfaatnya bagi mereka.
Memulai bisnis handphone dengan modal kecil
Jika Anda berfikir bahwa berbisnis dengan memasarkan handphone membutuhkan modal besar, maka Anda tidak sepenuhnya benar.
Dengan menggunakan software HaPe sebagai alat bantu marketing Anda, Anda tetap dapat menampilkan berbagai handphone yang Anda jual, menampilkan spesifikasi dan harganya tanpa perlu memiliki counter handphone, bahkan tanpa perlu memiliki stok satu handphone sekalipun.
Sehingga dengan modal kecil Anda sudah bisa mulai berjualan.
Berbisnis tanpa meninggalkan pekerjaan/bisnis Anda sebelumnya
Apa yang perlu Anda lakukan setelah memiliki software HaPe adalah mengirimkan software HaPe versi client, dan update informasi software melalui email atau media lainnya sekali sepekan kepada rekan kerja, kerabat, dan handai taulan.
Dengan membeli software HaPe ini Anda akan mendapatkan :
*
Software HaPe versi client yang dibuat khusus untuk Anda
*
Software HaPe editor untuk mengubah harga
*
Supply handphone dengan harga khusus
Agar Anda memiliki gambaran yang lebih lengkap mengenai bisnis ini, silakan Anda download file presentasi dan cash flow berikut.
Prospektif Bisnis HP
Sebuah penelitian yang diselenggarakan oleh Nikkei BP Consulting Inc menemukan terjadinya upgrading
ponsel setiap 22,6 bulan sekali. Dalam penelitian terakhir, Nikkei menemukan bahwa rata-rata pengguna mengganti ponsel mereka dengan model yang lebih baru setelah 22,6 bulan. Ini berarti pasar handphone mencapai nilai yang sama setiap 22,6 bulan untuk pelanggan yang telah memiliki handphone. (http://www.x-phones.com/www/art_detail.php?id=1506)
Nilai ini belum termasuk jumlah pembelian handphone yang dilakukan oleh pemilik baru yang pertumbuhannya juga cukup mencengangkan. Berdasarkan hasil survey yang dilakukan oleh GfK Asia Pte Ltd pada tahun 2001, bahkan pertumbuhan pemilik handphone mencapai 100% setiap bulannya. (http://kompas.com/kompas-cetak/0201/29/i pte k/pers36.htm)
Dengan semakin berkembangnya fitur-fitur ponsel, tingkat keinginan masyarakat untuk memiliki telepon seluler yang baru juga semakin tinggi.
Jika kita menggunakan nilai-nilai hasil penelitian ini untuk membuat asumsi bisnis kita, kita akan dapatkan perhitungan sebagai berikut :
Jika setiap orang diasumsikan berganti HP dua tahun sekali, maka untuk dapat menerima pesanan HP setiap hari, Anda perlu memiliki Jaringan pemasaran kepada 678 orang (30 hari*22,6).
Namun jika diasumsikan 1 orang dapat mempromosikan kepada 3 orang kerabatnya yang memiliki hp dalam 2 tahun dan jika pertumbuhan pesimis pemilik telepon seluler dalam 2 tahun mencapai 200%, maka dalam 2 tahun, satu orang relasi Anda akan dapat menghasilkan penjualan sebanyak 12 kali untuk Anda.Perhitungan ini didapatkan dari (1 orang jaringan Anda+3 orang yang diajak) dikalikan dengan 200% potensi pertumbuhan penjualan HP dalam 2 tahun.
Sehingga untuk dapat menghasilkan 10 penjualan setiap hari Anda hanya perlu memiliki jaringan informasi sebanyak 6780/12=565 orang.
Jadi dengan memiliki jaringan informasi kepada 565 orang anda akan bisa memiliki 10 kali rata rata penjualan HP setiap harinya.
Agar dapat mencapai target yang diharapkan, Anda perlu memberikan informasi yang kontinyu kepada mereka. Untuk tujuan ini sofware HaPe dapat membantu tugas Anda.
Memberikan informasi kepada 565 orang tidak akan menghabiskan banyak waktu Anda.
jika Anda menggunakan email sebagai media ïnformasi Anda, Anda hanya perlu membuat daftar nama nama penerima, selanjutnya, setiap kali Anda hendak mengirimkan ïnformi, cukup tekan tombol SEND, dan pekerjaan Anda telah selesai seketika.
Bagaimana Anda mendapatlan 565 orang ? Mungkin Anda bertanya darimana anda bisa mendapatkan 650 orang ?
Coba kita buat perhitungan sederhana berikut :
- tetangga kompleks rumah Anda : 75 orang
- keluarga besar Anda : 75 orang
- rekan kerja Anda : 50 orang
- teman SMP : 10 orang
- teman SMA : 40 orang
- teman kuliah : 50 orang
- teman club, organisasi, komunitas, dst : 250 orang
Masuk akal bukan jika saya alokasikan 250 orang untuk organisasi ? jadi total 600 orang sudah kita dapatkan.
Dengan perhitungan ini, jika rata-rata keuntungan penjualan handphone adalah berkisar 100-200 ribu rupiah, tergantung dari tipe handphonenya, maka tiap hari Anda bisa mengantongi keuntungan sampai 2 juta rupiah setiap hari ! .
The Magic Tools
Software ini merupakan alat marketing untuk pemasaran handphone yang sangat baik. kenapa ? karena beberapa alasan berikut :
1. Connecting your people.
Anda tentu memiliki beragam komunitas yang Anda bina selama ini. Komunitas itu bisa lingkungan kerja, tetangga, sanak saudara, relasi bisnis, teman sekolah, dan seterusnya. Komunitas ini tentu merupakan aset yang sangat berharga yang tentu saja tidak ingin Anda tinggalkan, bahkan Anda bisa mengembangkan potensi diri, karir, dan bisnis dalam komunitas tersebut. Dan yang tidak kalah penting, ia adalah pangsa pasar bagi Anda, dan Andalah orang yang paling berhak untuk mengakses komunitas Anda itu. Tetapi bisakah Anda mengelola semua komunitas yang Anda miliki tersebut ? bahkan untuk sekedar say "Hello" ? Software ini dapat menjadi amunisi bagi Anda, yang memberikan alasan bagi Anda untuk selalu berhubungan dengan mereka dengan cara memberikan manfaat kepada mereka berupa informasi yang mereka butuhkan. Bukan itu saja, bahkan Anda bisa mendapatkan keuntungan finansial dari komunitas Anda dengan memberikan pelayanan penjualan handphone yang terpercaya kepada mereka.
2. Media iklan bagi Anda.
Salah satu fasilitas yang dimiliki software Hape adalah media iklan yang berupa banner pada bagian atas sofware. Dengan fasilitas ini Anda dapat mempromosikan bisnis-bisnis Anda.
Berapa Investasi yang diperlukan untuk memulai bisnis pemasaran handphone ?
Untuk membuat counter handphone di ruko atau pasar swalayan, mungkin Anda perlu mengeluarkan biaya setidaknya 50 juta setahun, tetapi dengan model bisnis ini Anda tidak perlu mengeluarkan investasi sebanyak itu untuk memulai memasarkan bisnis handphone.
Pada Masa Promo ini Software HaPe versi lengkap dapat Anda miliki hanya dengan biaya investasi
Rp. 100.000,-
Jika Anda membeli software ini sekarang, dapatkan juga beberapa bonus berikut ini :
1. Daftar 5 supplier handphone terbaik di Roxy Jakarta : Kriteria ini meliputi ketersediaan barang, harga dan kualitasnya, yang dipilih dari lebih dari 60 supplier handphone yang ada.
2. E-Book berupa berbagai teknologi yang dikembangkan di handphone. Meliputi pengetahuan dasar mengenai berbagai macam fitur handphone sampai dengan metode konektivitas, dan berbagai aplikasi yang bisa dilakukan dengan teknologi yang ada, semisal internet connection, Infra merah, bluetooth, dst.
Salam Sukses,
IMAN TRIWAHYUDI, ST MT .
Jl. Menjangan Q2/28 Cikarang Baru
Phone: 021-71554163/081546526163 (call or SMS)
email : iman @ kotaminyak .co .id